Bidang Pertanian

Walikota Malang awali Program Tanam Padi Serentak di kota Malang

Kegiatan Tanam Padi Serentak Nasional, pagi ini 7 Desember 2015 dilaksanakan di seluruh penjuru tanah air. Untuk kota Malang telah diawali oleh Walikota Malang H. Moch Anton dengan mengambil lokasi lahan sawah Kelompok Tani Rukun Makmur II di Kelurahan Tasikmadu, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang. Kegiatan ini merupakan kerjasama Dinas Pertanian kota Malang dengan Kodim 0833 […]

Walikota Malang awali Program Tanam Padi Serentak di kota Malang Read More »

Puncak kegiatan Gerakan Penanaman 1 Milyar Pohon di Kota Malang

Pagi ini, Minggu 06 Desember 2015 Walikota Malang H M Anton mengawali kegiatan penanaman Satu Milyar Pohon di kelurahan Bakalan Krajan tepatnya RW 06. Gelar acara ini merupakan puncak dari rangkaian kegiatan Gerakan Penanaman 1 Milyar Pohon tahun 2015 di kota Malang. Dalam kesempatan tersebut Walikota Malang H. Moch Anton atau Abah Anton didampingi Ketua

Puncak kegiatan Gerakan Penanaman 1 Milyar Pohon di Kota Malang Read More »

Serah Terima Jabatan Kepala Dinas Pertanian Kota Malang

Serah terima jabatan Kepala Dinas Pertanian Kota Malang berlangsung hari ini Selasa, 6 Januari 2015, dari pejabat lama Ir. Sapto Prapto Santoso, M.Si.(Pak Sapto) kepada pejabat baru Ir. Hadi Santoso (Pak Sony) di aula Dinas Pertanian, Jl. A. Yani Utara No. 202 Malang. Acara serah terima berlangsung sederhana tanpa prosesi seremonial yang berlebihan. Untuk selanjutnya

Serah Terima Jabatan Kepala Dinas Pertanian Kota Malang Read More »

Sosialisasi Peningkatan Produksi dan Produktivitas Tanaman Padi

  Bertempat di Aula Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) Kec. Sukun Kota Malang, Rabu 28 Mei 2014,  Dinas Pertanian Kota Malang mengadakan satu kegiatan yang bertajuk Sosialisasi Peningkatan Produktivitas Tanaman Padi. Acara ini dibuka oleh Ir. Yayuk Hermiati, MH.  selaku Kepala Bidang Tanaman Dinas Pertanian Kota Malang. Dalam sambutannya Kepala Bidang Tanaman Dinas Pertanian Kota Malang menyampaikan, tujuan dari kegiatan

Sosialisasi Peningkatan Produksi dan Produktivitas Tanaman Padi Read More »

Scroll to Top